BANK SOAL

BANK SOAL
Apa yang dimaksud dengan nefron, sebutkan fungsinya?
   2. Sebutkan fase pembentukan urine, dan jelaskan dimana terjadinya?
   3. Molekul apa saja yang dapat menembus glomerulus, dan jelaskan mengapa?
   4. Apakah molekul yang dapat menembus glomerulus merupakan zat yang sudah tidak diperlukan oleh tubuh?  Jelaskan
   5. Apa bedanya antara filtrasi, reabsorpsi dan sekresi?
   6. Apa saja komposisi dari urine normal? Sebutkan bagian terbanyaknya?